Resep Perkedel Kentang Super Praktis dan Sederhana

Perkedel praktis👌
Ala
Zia San
resep perkedel kentang praktis
Perkedel Kentang
Bahan :

1. 7 buah kentang ukuran sedang, potong biasa lalu goreng.
2. 2 siung bawang putih.
3. Bawang merah bawang putih goreng secukupnya. Kalo saya pake 3 siung semua.
4. Merica (skip)
5. Gula,garem,penyedap rasa secukupnya.
6. Daun bawang secukupnya
7. 1 butir telor + 1/2 sdm tepung terigu untuk celupan

Cara Buat :

1. Goreng bawang putih. Taruh di cobek kasih gula dan garem secukupnya. Lalu ulek. Lalu taruh di wadah.

2. Ulek semua kentang sampai halus.

3. Tambahkan bawang goreng dan penyedap rasa. Daun bawang saya goreng cuma di clup saja di minyak panas. Masukkan ke wadah. Ulet semua bahan. Bentuk.

4. Membuat celupan => tepung kasih sedikit air sampai agak encer. Masukkan telur dan sejumput garam. Kocok lepas.

5. Goreng!

Selamat mencoba membuat perkedelnya!

Resep and testimonials : Resep Perkedel Super Praktis

#ResepMasakan
#Resepta
#ResepKue

Komentar