Resep Ayam Goreng dan Saus Sederhana

Chiken Sause
Ala
Imas Permasih
resep ayam goreng dan saus
Chiken Sause
Bahan chiken :

-ayam
-air (untuk merebus)
-garam
-1 lembar daun salam
-terigu cair yg sudah d beri merica bbuk dan penyedap
-tepung sajiku serba guna

Bahan sause :

-cabe merah/kriting
-3 siung bawang merah
-2siung bawang putih
-saus tomat
-garam
-gula
-50ml air

Cara buat :

-rebus air. Beri garam dan daun salam lalu masukan ayam. Rebus hingga bumbu meresap lalu angkat dan tiriskan.
-masukan ayam k tepung serba guna lalu celupkan ke terigu cair. Gulingkan lagi k terigu serbaguna sambil agak d remas.
-goreng hingga warna keemasan.
-haluskan cabe, bawang merah, bawang putih.
-tumis bumbu yg sudah d haluskan sampai harum. Masukan sause, garam, gula dan air.
-aduk2 hingga mengental.
-tuang sause ny d atas chiken dan taburi wijen

Resep and testimonials : Resep Ayam Saus Sederhana

#ResepMasakan
#Resepta
#ResepKue

Komentar